Home » » Merubah Array Menjadi String

Merubah Array Menjadi String

merubah array menjadi string
PHP: Hypertext Preprocessor
Merubah array menjadi string atau merubah string menjadi array biasanya dibutuhkan ketika kita mengolah tanggal atau jam.


Perhatikan script dibawah ini.

<?php

$array[0] = "saya";
$array[1] = "kamu";
$array[2] = "aku";

$comma_separated = implode(" kemudian ", $array);
echo $comma_separated; 

// hasilnya: 
// saya kemudian kamu kemudian aku


?>
---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Keterangan merubah array menjadi string:

$array[0] = "saya";
$array[1] = "kamu";
$array[2] = "aku";

Ini dalah variabel array dengan masing-masing isinya.


$comma_separated = implode(" kemudian ", $array);

Ini adalah fungsi (implode) untuk menyatukan array menjadi string dengan menambah pengalan dengan kata "kemudian"


echo $comma_separated; 

Ini adalah untuk menampilkan isi dari variabel $comma_separated dan hasilnya adalah "saya kemudian kamu kemudian aku"


Itulah cara Merubah Array Menjadi String dibahasa pemograman PHP, terimakasih.

0 komentar:

Post a Comment